Beri Perhatian Korban Kebakaran di Jirak Jaya, Pemkab Muba Salurkan Bantuan

Dikatakannya saat mendatangi lokasi pihaknya bersama Dinas Sosial Muba memberikan paket sembako pada korban sebagai bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Muba.

Sementara itu, Pj Bupati Muba Drs H Apriyadi MSi menghimbau agar semua pihak dapat membantu meringankan beban korban. Banyaknya kebakaran yang terjadi belakangan ini, merupakan kabar duka sekaligus menjadi catatan penting bagi Pemkab Muba.

“Kita berharap, masyarakat dapat mengantisipasinya, dan lebih berhati-hati menjaga barang-barang yang berpotensi menimbulkan kebakaran,” ucapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *