Ditempat yang sama, Irwin zulyani berharap dengan bertambahnya usia partai Gerindra kedepannya terus bangkit dan senantiasa memberikan kontribusi dalam membangun Negeri.
Selain itu, ia berharap kegiatan jalan sehat tersebut bukan hanya sekedar sebagai ajang olahraga yang menyehatkan tubuh.
“Namun merupakan salah satu upaya untuk menjalin sinergitas dan kolaborasi antara Partai Gerindra dengan Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin,” pungkasnya.